Kudus merupakan kota terkecil di jawa tengah dengan luas wilayah mencapai 42.516 Ha yang terbagi atas 9 kecamatan yaitu Bae , Dawe , Jati , Mejobo , Jekulo , Gebog , Kaliwungu, Undaan ,Kota. Kudus merupakan kota industri dan perdagangan dimana sektor ini mampu menyerap banyak tenaga kerja dan memberikan kontribusi besar kepada PDRD. (kabkudus.go.id)