Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Generasi Z dengan Segudang Masalah yang Dihadapi

26 September 2022   06:49 Diperbarui: 1 Oktober 2022   12:51 6596 1
Gen Z memang unik dengan karakteristik dan sifat yang berbeda dengan generasi sebelumnya. Generasi ini dilabeli sebagai generasi yang minim batasan (boundary-less generation). Ryan Jenkins (2017) dalam artikelnya berjudul "Four Reasons Generation Z will be the Most Different Generation" menyatakan bahwa Gen Z memiliki harapan, preferensi, dan perspektif kerja yang berbeda sehingga dapat menantang status qou. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun