Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dalam Rangka Menyambut Tahun Baru Islam, Warga Desa Sedayu bersama Mahasiswa KKN Mengadakan Acara Baritan

8 Juli 2024   15:00 Diperbarui: 8 Juli 2024   15:00 127 0
Sedayu, 8 Juli 2024 -- Desa Sedayu kembali menggelar tradisi Baritan dalam rangka memperingati 1 Muharram. Tradisi yang telah berlangsung turun-temurun ini menjadi salah satu acara yang ditunggu-tunggu oleh warga desa. Baritan merupakan ritual syukur dan doa bersama yang dilaksanakan di perempatan jalan setiap RT, sebagai bentuk permohonan keselamatan dan berkah dari Tuhan Yang Maha Esa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun