Kete Kesu merupakan tempat wisata di Tana Toraja. Kete Kesu dikenal dengan keunikkan adat dan keseharian para penduduk desanya. Di dalam Kete Kesu terdapat kuburan dari zaman purbakala. Terdapat tengkorak dan tulang manusia . Di beberapa tempat juga terdapat kuburan megah milik para bangsawan yang telah meninggal dunia.
KEMBALI KE ARTIKEL