Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Kenali Tubuhmu, Jaga Dirimu: Edukasi Seksual kepada Siswa Kelas 4-6 SDN 2 Mulyoasri

14 September 2024   10:29 Diperbarui: 14 September 2024   10:30 105 0
Mulyoasri, Kab. Malang - Pada hari Kamis, 18 Juli 2024 kelompok 21 KKN Jantra Desa Mulyoasri memberikan penyuluhan mengenai pendidikan seksual untuk anak kelas 4-6 di SDN Mulyoasri 02. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman anak-anak terhadap usia pubertas dengan judul "Kenali Tubuhmu, Jaga Dirimu".  Selain itu, kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi mengenai pengenalan perubahan tubuh saat pubertas, bentuk-bentuk pelecehan seksual, dan  cara perlindungan diri dari pelecehan seksual.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun