Kata orang , hal yang paling berbahaya dan sulit untuk dihilangkan adalah sesuatu yang ada di kepala. Pornografi, misalnya. Adalah sesuatu yang sulit dibasmi. Sang anggota DPR yang ketahuan melihat film-film porno, mungkin mengatakan menyesal dan tidak mengulangi lagi di masa depan, namun itu bukan jaminan. Dia akan cenderung mengulanginya lagi di tempat dan waktu yang tersembunyi.
KEMBALI KE ARTIKEL