Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Mengasihi Mereka yang Tidak Bisa Mengasihi Kita (Lukas 6:27)

6 Juli 2024   21:50 Diperbarui: 6 Juli 2024   21:53 160 16

Dalam deru perang batin
Di antara dendam dan sakit hati
Ada bisikan lembut yang sukar diterima
Mengasihi, dan berbuat baiklah kepada musuhmu, bisiknya
Mengasihi dengan tulus, tanpa dendam.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun