Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Bagaimanakah Kewaspadaan Gen Z terhadap Ancaman Resesi Global 2023

29 Mei 2024   23:21 Diperbarui: 29 Mei 2024   23:38 63 0
Isu resesi global 2023 telah menjadi isu terhangat selama pertengahan tahun 2022 yang lalu. Berdasarkan laporan International Monetary Fund (IMF) mengenai "Countering the Cost of Living Crisis", memprediksi bahwa akan adanya pertumbuhan global yang menurun dari 3,2% pada tahun 2022 menuju 2,7% pada tahun 2023. Berdasarkan prediksi World Bank, perekonomian di Indonesia diproyeksikan tumbuh sebesar 4,9%. Hal ini merupakan hasil revisi dengan proyeksi sebelumnya yaitu sekitar 5,1%. Proyeksi ini tetap berada di bawah tahun 2022, yaitu sekitar 5,3%.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun