Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kurma Pilihan

Sahur on The Road, Mencari Pahala atau Petaka?

4 Juni 2018   22:18 Diperbarui: 4 Juni 2018   22:21 862 0
Sahur on the road, menurut terjemahan pribadi adalah sebuah istilah yang merujuk pada kegiatan sekelompok orang yang membagikan santap sahur bagi orang-orang di jalanan di bulan ramadan. Meskipun tampak sebagai sebuah kegiatan yang mulia. Namun, pada kenyataannya masih banyak orang yang menunjukkan rasa penolakannya terhadap kegiatan ini? Mengapa demikian?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun