Komunikasi mungkin menjadi hal yang paling sering dilakukan oleh setiap orang pada kehidupan sehari-harinya. Selain mendapatkan informasi, komunikasi juga membuat seseorang bisa menyesuaikan diri dengan lingkungannya. Berbicara soal kepribadian, ada tiga kepribadian yang jika dilihat secara umum memiliki pengaruh pada komunikasinya.Â
KEMBALI KE ARTIKEL