Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Somalia Checkpoint 7- Ranjau Darat

29 April 2010   07:48 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:31 283 0

Ranjau darat atau land-mine, adalah senjata anti personnel dan anti carrier atau anti tank yang dapat ditanam atau disembunyikan di tempat-tempat tertentu yang tidak kelihatan oleh lawan atau oleh sasaran. Ada berbagai macam ukuran dan bentuk dari ranjau darat mulai dari yang sebesar asbak rokok, sebesar kaleng obat nyamuk yang 0.75 liter sampai yang berukuran sebesar pelek mobil kijang. Kami diberi kursus pengenalan ranjau oleh para bekas tentara Inggeris yang bekerja atas nama salah satu NGO, mereka dikenal dengan seragam berwarna oranye dan pada umumnya gendut-gendut mungkin kebanyakan minum bir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun