Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Mencekal Virus Indonesia

23 Oktober 2009   00:56 Diperbarui: 26 Juni 2015   19:33 342 0
Virus adalah suatu “mahluk” partkel hidup yang amat sangat teramat kecil yang tidak dapat dilihat secara kasat mata, juga tak dapat dilihat dengan mikroskop biasa tetapi membutuhkan alat yang canggih untuk melihatnya, jikalau kita mau membandingkannya dengan partikel asap yang sering kita lihat sehari-hari maka tentu saja partikel virus jauh lebih halus dibanding dengan partikel asap jadi tidak kan terlihat oleh panca indera manusia.

Virus menjadi sangat terkenal karena beberapa diantaranya dituding sebagai penyebab penyakit, tingkat penyebaran penyakit yang disebabkan oleh virus dikategorikan dalam derajad “virulensi”. Telah dikenal beberapa penyakit yang disebabkan oleh virus antara lain; virus penyakit cacar, virus flu burung, virus flu Babi, virus SARS dll.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun