Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Akankah Menjadi Seorang "Sarjana" ?

11 November 2014   03:30 Diperbarui: 17 Juni 2015   18:07 16 0
Bagi seorang mahasiswa, mendapat gelar sarjana adalah tujuan terakhir dalam menempuh dunia perkuliahan. Dengan berbagai cara dan usaha dilakukan agar gelar tersebut bisa disandang dengan bangga. Dimasa menjadi seorang mahasiswa banyak sekali moment yang hanya bisa terjadi sekali seumur hidup. Mahasiswa kadang berpikir menjalani dunia perkuliahan sama dengan menghanyutkan kertas, walaupun tenggelam stidaknya kertas pernah merasakan berada dipermukaan air sehingga tidak sedikit mahasiswa yang melupakan kuliah. Dengan adanya perubahan kurikulum seharusnya bisa membuat mahasiswa berpikir lebih intelek sehingga mampu menjadi bibit yang berkualitas. Kenyataannya mahasiswa sekarang lebih memperhatikan dunianya sendiri akibatnya kuliah terbengkalai dan  masa depan semakin jauh tertinggal. Berpikirlah mulai sekarang akan arah masa depanmu dan fokus lah pada kuliah yang akan menjadikan kita seorang bergelar sarjana.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun