Pura Pakualaman, salah satu warisan budaya Yogyakarta yang memiliki nilai historis yang tinggi dan memiliki kisah kemunculan yang unik. Kemunculan yang bukan disebabkan oleh ambisi politik “
devide et impera” (politik pecah belah), melainkan sebagai penguatan landasan dua pilar dari “keistimewaan” yang disandang oleh Daerah Istimewa Yogyakarta, selain Kraton Ngayogyakarta. Menurut catatan sejarah, Pura Pakualaman dibangun sekitar abad ke-18 dibawah kepemimpinan
K.G.P.A. PAKU ALAM I.
KEMBALI KE ARTIKEL