Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kajian Hadis: Anak Sholeh Tabungan Orangtua di Akhirat

21 Juli 2023   06:49 Diperbarui: 21 Juli 2023   06:51 895 0
Anak dengan orang tua pada dasarnya bukan hanya sekedar memiliki hubungan darah, melainkan juga memiliki aspek-aspek lain yang terkandung di dalamnya, seperti halnya kasih sayang, nafkah lahir dan nafkah batin. Kita tahu bahwa memberikan nafkah adalah tugas dari orang tua, akan tetapi perihal memberikan kasih sayang bukan hanya orang tua kepada anak, akan tetapi juga sebaliknya anak kepada orang tua. Adapun sebagai anak itu sendiri juga tidak akan menjadi sholeh tanpa adanya usaha atau tirakat dari orang tua, seperti:

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun