Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Guru Bahasa Inggris Pusing Kepala

27 Juli 2013   02:16 Diperbarui: 24 Juni 2015   09:58 546 0
Sebagaimana yang kita ketahui, bahwa pusing kepala adalah hal yang lumrah dan tentu saja ada obatnya. Namun ketikan konotasi itu terjadi pada permasalahan " Teaching Method", nampaknya cukup sulit obat hendak di cari. Theori di bangku kuliah tidak cukup ampuh untuk dijadikan referensi, apalagi bisa menjadi obat, oleh karenanya banyak guru melakukan PTK.( Penelitian Tindakan Kelas ).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun