Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Merah dan Kuning

5 September 2023   23:59 Diperbarui: 6 September 2023   00:01 50 3
Merah
Mereka yang penuh keberanian
Pantang menyerah dan menahan lelah

Kuning
Mereka yang berpikir positif
Tak mempedulikan gelap abunya dunia

Merah
Mereka yang tak berdarah dingin
Namun dapat menjadi lebih unggul

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun