Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Kopi Santan Jepangrejo

29 April 2021   21:52 Diperbarui: 29 April 2021   22:01 377 1
Seperti kita ketahui bersama, kopi merupakan bagian dari budaya Indonesia secara keseluruhan. Kopi di hampir setiap daerah memiliki cita rasa yang unik. Tak terkecuali Kopi di Desa Jepangrejo, Kabupaten Blora. Kopi yang diseduh dengan air kelapa atau santan ini memiliki keunikan karena berbeda dengan kopi biasa, kopi yang biasanya diseduh dengan air panas kali ini kopi diseduh dengan santan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun