1. Apa yang kamu pilih di pemilu sebelumnya? saya jawab: RAHASIA.
2.Apakah kamu setuju semua anak orang yang terindikasi PKI harus dilarang dan dibatasi, termasuk harus dipecat kalau ketahuan setelah jadi pegawai negeri atau tentara? saya jawab: TIDAK SETUJU.
Pertanyaan momor 1 diabaikan tapi akhirnya muncul pertanyaan lanjutan nomor 2 dari pewawancara yang nggak berhenti menyebulkan asap rokok selama interview:
1. Kamu simpati sama PKI? saya jawab AMIT-AMIT.
2.Kamu setuju cara-cara PKI? saya jawab SAMA SEKALI NGGAK.
3.Kamu mau negara ini dikuasai PKI? saya jawab SAYA AKAN IKUT BERJUANG MELAWAN KALO PKI BANGKIT LAGI.
4.Jadi kenapa kamu nggak setuju Anak-anak PKI dibersihin dan dibatasi geraknya? , mau lanjut terus jadi pegawai di Migas nggak?