Bendosari, Kamis 02 Januari 2025. Sejumlah mahasiswa Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) kelompok 100 "Arunabaskara" Â menunjukkan dedikasi tinggi mereka dalam bentuk kepedulian terhadap pendidikan, untuk putra putri bangsa yang ada di desa setempat, melalui program mengajar di SDN 03 Bendosari.
KEMBALI KE ARTIKEL