Masyarakat Indonesia lebih banyak mengetahui sistem pembelajaran secara konvesional di sebuah perguruan tinggi yang membutuhkan waktu dan biaya tidak murah, dan saya termasuk salah satu yang menggunakan sistem belajar konvensional ini. Saya berasal dari sebuah kota kecil dimana belum tersedia sebuah perguruan tinggi yang akhirnya saya merantau ke kota lain untuk melanjutkan pendidikan lebih tinggi.Â
KEMBALI KE ARTIKEL