Banyak orang menduga bahwa globalisasi merupakan fenomena kekinian. Globalisasi tidak pernah terjadi di masa lampau. Globalisasi dianggap sebagai bagian dari peradaban modern yang didominasi peradaban Barat. Istilah  "globalisasi' sendiri baru ditemukan sejak 1980-an. Globalisasi merupakan fenomena di mana masyarakat dunia terhubung satu sama lain. Globalisasi dicirikan dengan kemajuan teknologi komunikasi dan perdagangan.
KEMBALI KE ARTIKEL