Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Nyanyian Pilu Orang Terinfeksi HIV di FKM UPRI Makassar

16 Maret 2016   00:51 Diperbarui: 17 Maret 2016   03:37 351 34
15 Maret 2016, sore itu. Kujemput seorang lelaki berusia 30-an di pelataran Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Pejuang Republik Indonesia (UPRI) Makassar, kuinisialkan ia sebagai Mas G. Wajah manis, terbalut spirit hidup yang lebih dari rerata manusia. Berkesempatan tertawa bersama plus pelukan sebelum Mas G menuju ruang Dekan FKM UPRI Makassar. Adalah Dr. Arlin Adam menghangati Orang dengan HIV/AIDS (ODHA) itu. Dari rupa yang ceria itu, Mas G sempat heningkan suasana, saat ia bernyanyi pilu bahwa ia dan teman-teman, sesama penderita AIDS masih akrab dengan pengucilan-pengucilan di tiap maps dan zona. Pun penulis turut tertegun dan setengah tertunduk atas ucapan-ucapan murni dari penderita AIDS bernama Mas G itu. Kuanggap saja perlakuan yang diterima oleh saudaraku/saudara kita semua, Mas G seperti "Kisah Lama Bersemi Kembali".

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun