Menjelang maghrib sebuah MVP warna silver berhenti di depan rumah. Anak-anak berlarian ke gerbang halaman. Karena siapa lagi yang datang kalau bukan ibu dan neneknya. Sudah pasti yang mereka buru adalah oleh-olehnya. Istri saya memang baru pulang dari undangan pernikahan anak paman saya yang tinggal di Jakarta.
KEMBALI KE ARTIKEL