Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Pria Ini Jadi Korban KDRT

28 Januari 2017   22:29 Diperbarui: 28 Januari 2017   22:38 404 4
Enam bulan lalu, tetangga saya yang terhalang tiga rumah di sebelah timur, setelah setahun menjanda, dikabarkan akan menikah lagi. Lelaki yang melamarnya konon Wong Tegal yang bertemu dengan tetangga saya tersebut ketika keduanya sama-sama sedang  di kota B. Tetangga saya bekerja sebagai baby sitter, sedangkan Si Mas orang Tegal itu – akunya ketika sebelum acara akad nikah dilangsungkan, berprofesi jual-beli barang antik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun