Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Fenomena Mencampur Bahasa oleh Anak Milenial? Begini Penjelasannya

3 Oktober 2021   21:58 Diperbarui: 4 Oktober 2021   01:49 1160 3
Dalam era ini mungkin sering kali kita mendengar pencampuran dua bahasa antara bahasa Indonesia dan bahasa Inggris dalam cara berkomunikasi sehari-hari. Pencampuran bahasa ini identik dengan anak milenial, atau bahkan kita sendiri sering menggunakannya dalam kehidupan sehari-hari. Beberapa orang berpendapat fenomena ini baik karena menunjukkan kemampuan seseorang dalam segi multibahasa, namun ada yang mengatakan ini tidak baik dalam komunikasi interpersonal karena merusak tatanan bahasa yang baik dan benar saat berbicara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun