Beberapa hari yang lalu  Presiden Joko Widodo melantik Menteri dan Wakil Menteri.  sejenak perhatian tertuju kepada keenam Menteri  ini. banyak spekulasi yang muncul;  barangkali buat sementara waktu dapat  menghilangkan perasaan emosi atas kejadian-kejadian pasca MRS mudik ke Indonesia. setelah sekian waktu kita bergelut diantara keriuhan yang dilakukan FPI, maka hari ini sejarah akan berubah setelah kita melihat seorang Menteri agama dari kalangan NU. Â
KEMBALI KE ARTIKEL