Pome granate? Ya,
pome granate atau yang biasa kita kenal dengan buah delima, mungkin ada sebagian orang yang cukup asing dengan nama buah ini. Meski terdengar cukup asing, ternyata buah ini memiliki manfaat kesehatan yang cukup banyak dan banyak ditemukan baik di kawasan Asia dan Eropa. Namun pernahkah kita menilik sejarah buah ini lebih lanjut? Ternyata buah delima ini dinamakan
pome granate, karena pada saat peradaban Islam dulu banyak dibawa oleh para pedagang dari kawasan Arab dan Asia, dan dibawa ke Eropa, terutama daerah Granada, di Spain. Nama
pome granate ini memang berasal dari Granada. Kota Garanada ini salah satu kota di Eropa yang futuristik dan penuh nilai historis. Ya, saat ini saya juga akan menceritakan perjalanan saya di suatu negara yang futuristik dan penuh nilai historis, negara di perbatasan dua benua Asia dan Eropa.
KEMBALI KE ARTIKEL