Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Mahasiswa Teknik Elektro UAI Angkat Nama Universitas di Konferensi Internasional di Bali

24 Januari 2025   08:39 Diperbarui: 24 Januari 2025   08:39 16 0
Prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Program Studi Teknik Elektro Universitas Al Azhar Indonesia (UAI). Tiga mahasiswa angkatan 2021, yaitu Arman Haditiansyah, Faathir Alfath Risdarmawan, dan Nida Salsabila, sukses berpartisipasi dalam International Conference on Informatics and Electronics (ICIEE) 2024 yang digelar pada bulan Desember 2024 di Bali, Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun