Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

"Ngabuburit on The Road", Bagi Hidangan untuk Kaum Dhuafa dan Sosok Mulia

12 Mei 2019   11:44 Diperbarui: 12 Mei 2019   11:54 23 0
Denpasar (Bali) --Tidak semua umat muslim bisa merasakan nikmatnya berbuka puasa dengan nasi dan lauk pauk melimpah. Banyak juga sebagian umat muslim yang hanya berbuka puasa dengan seteguk air mineral. Di Bulan Suci Ramadhan 1440 Hijriyah, Komunitas Ketimbang Ngemis Bali memiliki agenda tebar menu berbuka puasa untuk kaum dhuafa. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun