Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Campursari is The Music of My Country

16 Maret 2013   04:26 Diperbarui: 24 Juni 2015   16:42 1295 0

Banyak masyarakat Indonesia ketika ditanya mengenai jenis musik apa yang benar-benar asli dari Indonesia, maka kebanyakan akan menjawab bahwa music dangdut adalah musik asli Indonesia. Sebenarnya selain musik dangdut ada lagi jenis aliran musik asli Indonesia yakni aliran musik Campur Sari. Campursari adalah musik tradisional masyarakat jawa. Musik ini diperkirakan lahir pada dekade "60-an di daerah Jawa Tengah. Musik campursasri dimainkan dengan alat musik gamelan yang terdiri dari: Slenthem, Peking, Kendang, Gong, Bonang/tidak semua bagian, di tambah suling. Untuk melengkapi khasanah musiknya, gamelan tersebut dipadukan dengan alat musik modern seperti gitar dan keyboard.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun