Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Komunitas 60+ Earth Hour Denpasar Menggelar Kumbang 2014

21 Desember 2014   18:19 Diperbarui: 17 Juni 2015   14:48 93 0

Komunitas pemerhati lingkungan60+ Earth Hour (EH) Denpasar mengadakan kegiatan kumbang 2014. Kumbang merupakan singkatan dari kumpul belajar bareng bersama para volunteers (sukarelawan) yang merupakan anak muda dari berbagai kalangan dan peduli terhadap isu-isu lingkungan secara global. Kumbang 2014 yangdiadakan pada hari Sabtu (20/12) 2014 dari pukul 09.00 s/d 17.00 wita. Lokasi kegiatan kumbang 2014 di Kantor Pusat WWF Jalan Pemuda I No.2 Renon, Denpasar-Bali. Koodinator 60+ Earth Hour Denpasar Ika Juliana dalam sambutannya mengucapkan banyak terimakasih kepada volunteer yang meluangkan waktunya hadir dalam kumbang 2014. Menurut Ika sapaan gadis yang juga mahasiswa Fakultas MIPA Universitas Udayana ini dalam kumbang 2014 para volunteers akan dikenalkan berbagai kegiatan lingkungan mulai dari transportasi publik, #plastiktakasik, hemat kertas dan tissue, air dan energi serta suistanable program #birukan laut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun