Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Cintai Lingkungan III

11 November 2019   16:21 Diperbarui: 11 November 2019   16:27 10 1
Sesampainya di rumah, ayah Alvern menceritakan kabar gembira yang berkaitan dengan masalah yang ada di kecamatan narmada kepada Alvern, setelah Alvern mendengar kabar gembira itu, dia menceritakannya kepada Elizabeth dan teman-teman sekelasnya. Setelah semua warga kecamatan narmada mengetahui kabar gembira itu, Alvern mempunyai ide untuk membenahi keadaan alam yang ada di sekitar desa itu. Alvern membicarakan tentang idenya dengan semua teman sekolahnya dan semua gurunya, dan ide positif Alvern sangat di sambut dengan baik oleh semua warga sekolah.

Satu bulan kemudian gubernur Provinsi NTB mendatangi lokasi pertambangan batu bara illegal secara mendadak bersama Pak Lurah di kecamatan narmada, Pak Gubernur memutuskan untuk menutup pertambangan illegal itu dan berjanji akan memberi bantuan air bersih. Akhirnya, bersama-sama Alvern dan warga kecamatan narmada menanam kembali hutan yang hampir gundul.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun