Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Wini

4 April 2012   22:34 Diperbarui: 25 Juni 2015   07:01 40 0
Wini, pernahkah kau tengok kehidupan lain
Kehidupan yang mungkin tak kau mimpikan
Dimana merajut hidup
Harus tergadaikan dengan nyawa?

Wini, cobalah kau fikirkan
Derita wanita penjaja kenikmatan
Dimana otak sudah diambang lapar
Sebandingkah sakitnya?

Wini, apa km tak iba
Melihat dunia kecil dibawah jembatan
Yg tak tau kemana lagi berlindung
Sebandingkah sakitnya?

Wini, tak pernah tahukah kamu
Di alam nyata yg sempit ini
Begitu bnyk insan yg ditinggal pergi cintanya
Ke alam yang sunyi, sebandingkah?

Wini, bukankah tuhan sngt sayang padamu
tak berikan jahanamnya dunia untukmu
Yang kau terima hnyalah sebatas awan mendung saja wini
Tak sabarkah km menunggu?

Bukankah Tuhan sdah mengirimkan padamu
Malaikat” kecilnya yang tak punya sayap
Untuk membawamu pergi
Tak punya tangan untuk memelukmu terdiam
tapi punya kata yg dpt cerahkan hatimu yg tertutup awan mendung

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun