Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Jokowi Ternyata Menitip Sesuatu pada Kapolri Baru Jendral B.H

18 April 2015   08:36 Diperbarui: 17 Juni 2015   07:57 705 6

Kursi Nomor 1 Kepolisian RI, akhirnya terisi juga melalui legalitas Kepres Nomor 25 Tahun 2015, setelah kurang lebih 3 bulan masa penantian panjang. Berbagai pihak dan institusi menyambut hangat pelantikan Jendral Badrotin Haiti, salah satunya Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang selama ini bersitegang dengan pihak POLRI yang diwakili oleh Pelaksana Tugas Pimpinan KPK Johan Budi. Johan Budi juga mengatakan bahwa KPK siap melakukan kerja sama dalam penegakkan hukum dengan POLRI (semoga ini bias terwujud).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun