Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Prilly Latuconsina: Rahasia Sukses di Usia Muda

19 Mei 2024   19:00 Diperbarui: 19 Mei 2024   19:26 106 0
Siapa sih yang tidak mengenal prilly Latuconsina? Dia adalah salah satu artis yang sukses diusia muda. Saat ini dia memiliki beragam jenis pekerjaan yang sedang dijalani. Selain menjadi aktor film, prilly juga bekerja sebagai produser dan chief of marketing promotion production haouse miliknya sendiri yaitu sinemaku pictures. Dia juga menjadi dosen praktisi di beberapa universitas yaitu di UGM Yogaykarta dan Udayana Bali. Terkadang prilly juga menjadi pembicara dibeberapa seminar dan bergerak di bidang bisnis seperti makanna, pakaian, perhiasan dan Kesehatan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun