Lomba debat ekonomi Nasional yang  berlangsung di kampus Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta 2-5 Desember, perwakilan dari mahasiswa Universitas Mataram (Unram) berhasil mengalahkan kompetitor debat perwakilan mahasiswa Universitas Airlangga (Unair) Surabaya dan sejumlah kampus ternama di tanah air.
KEMBALI KE ARTIKEL