Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Gerakan Go Clean Go Green Mahasiswa KKN Unikal Gandeng Pemuda Desa Mrican

12 Januari 2024   13:50 Diperbarui: 12 Januari 2024   14:02 175 0
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Universitas Pekalongan Desa Mrican Kelompok 2 mengajak pemuda desa untuk melaksanakan kegiatan Go Clean Go Green pada tanggal 31 Desember 2023 yang bertempat di Lapangan Desa Mrican. Kegiatan ini merupakan kegiatan kerja bakti dan penanaman pohon sengon sebanyak 80 bibit.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun