Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Membangun Etika Kerja dalam Paradigma Tawhid

4 Juni 2020   15:40 Diperbarui: 4 Juni 2020   15:36 50 1
Manusia merupakan makhluk yang paling baik penciptaannya (ahsani taqwim) (QS. 95:4), dalam penciptaannya manusia memiliki dua dimensi yaitu jasmaniah dan rohaniah. Dimensi jasmaniah manusia adalah terpenuhinya kebutuhan material yaitu sandang, pangan, papan, dan lain-lain yang menunjang kehidupannya. Agar terpenuhi kebutuhan ini, manusia mesti bekerja (QS. 9:105). Dengan bekerja maka manusia dapat memenuhi kebutuhannya dan mendapat kepuasan rohani. Dimensi rohani ini merupakan bentuk spiritual yaitu kebahagiaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun