Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Penerapan Integritas di Kalangan Mahasiswa

28 Oktober 2021   16:30 Diperbarui: 28 Oktober 2021   16:37 5082 2
Integritas ibaratkan sebagaai cermin dimana didalam nya terlihat diri kita sendiri baik itu kita dalam kelompok maupun organisasi disana tergambar prilaku dan tingkah kita dalam menjalani hari. Integritas juga butuh sebuah pengorbanan, berkaitan dengan nama baik diri, serta membutuhkan pengorbanan didalamnya. Integritas menjadi suatu hal yang wajib bagi semua orang terutama di kalangan mahasiswa karena didalamnya sangat sederhana seperti kejujuran mahasiswa, kebenaran yang dilakukannya, kekseuaian mahasiswa dalam berpikir, cara berbicara dan berbuatnya. Lahirnya manfat yang akan membuat kehidupan mahaswa akan semakin berkualitas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun