Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Arema dan Aremania Revitalisasi Kultur Arek dalam Budaya Pop

26 Oktober 2014   02:27 Diperbarui: 17 Juni 2015   19:44 344 1

GAK TAEK-TAEK AN !!!, begitu ungkapan yang sering kita baca pada stiker-stiker yang biasa di tempel di kendaraan bermotor di kota Malang. Secara sepintas, ungkapan itu bagi orang Malang adalah hal yang biasa, namun jika kita kaji lebih lanjut, ungkapan ini dapat kita jadikan contoh ekspresi Arek Malang dengan budaya areknya yangbeberapa karakternya adalah egaliter, terbuka,tidak etnosentris .

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun