Kamu tau kerokan? itu lho..pengobatan tradisional jawa dengan menggunakan benda tumpul yang ditekan dan digeser pada permukaan kulit sehingga meninggalkan bekas berwarna merah jambu hingga merah tua yang membentuk pola tertentu. Benda tumpul yang digunakan untuk kerokan bisa bermacam-macam misalnya menggunakan koin gobang atau benda lain yang ujungnya tidak runcing. Seperti menggunakan sendok makan, batu giok, tanduk kerbau atau bibir gelas.
KEMBALI KE ARTIKEL