Belajar merupakan proses perubahan perilaku sebagai akibat dari pengalaman yang telah dilakukannya. Menurut Moh. Surya (1981:32) belajar adalah suatu proses usaha yang dilakukan oleh Individu untuk memperoleh suatu perubahan tingkah laku yang baru keseluruhan, sebagai hasil pengalaman individu itu sendiri dalam interaksinya dengan lingkungan. Dalam usaha memperoleh suatu perubahan tingkah laku tersebut tentunya diperlukan sebuah motivasi.
KEMBALI KE ARTIKEL