Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

Suguhan yang Baik untuk Anak?

17 April 2016   11:00 Diperbarui: 17 April 2016   11:03 8 0
Ariefuat----Di era perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini, manusia semakin berlomba menciptakan inovasi terhadap produk buatan yang biasa kita konsumsi setiap hari. Mulai dari produk makanan, pelayanan, pertontonan, informasi, dan lain sebagainya. Dalam menyikapi era tersebut, terjadi fenomena yang terjadi pada generasi penerus bangsa kita. Fenomena terburuk adalah kemerosotan moral yang terjadi sebagai akibat konsumsi produk yang tidak sewajarnya terjadi pada anak. Hal itu ditimbulkan dari salah satu konsumsi yang tidak kita sadari, yaitu konsumsi pertontonan. Produk tersebut biasanya kita konsumsi lewat saluran televisi, baik berbayar maupun tidak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun