Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Kinerja BUMN Turun, Jokowi dalam Bahaya?

15 Mei 2017   05:37 Diperbarui: 15 Mei 2017   07:27 5131 7
Pak Jokowi dalam strategi pembangunan ekonomi Indonesia sangat bergantung pada BUMN. Hal ini terlihat dengan jelas pada program Nawacita, salah satunya adalah program Kemandirian Energi yang sangat bergantung pada Pertamina, pemerataan pembangunan melalui konektivitas ekonomi dengan pembangunan infrastruktur sangat bergantung pada BUMN konstruksi (baca : Wiyaja Karya, Adhi Karya, Hutama Karya, Waskita Karya dll), dan tentu saja BUMN sektor semen seperti Semen Indonesia. Lihatlah program Tol Trans Sumatera yang digenjot Jokowi, ataupun upaya Presiden untuk segera menyambung Tol Trans Jawa di 2019. Strategi penguatan BUMN, khususnya yang mendapatkan tugas khusus seperti di sektor infrstruktur melalui Penyertaan Modal Negara (PMN) terus digenjut, puluhan triliun APBN diinjeksikan sebagai modal BUMN diberbagai sektor. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun