Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

MTsN 1 Bantul Terapkan Ujian Online ASAS dan PAS Melalui JMD

29 November 2024   05:28 Diperbarui: 29 November 2024   05:28 117 0
MTsN 1 Bantul sukses menyelenggarakan Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS) dan Penilaian Akhir Semester (PAS) mulai Kamis, 28 November hingga Kamis, 5 Desember 2024. Sebanyak 553 siswa kelas 7, 8, dan 9 antusias mengikuti ujian yang dilaksanakan di 18 ruang kelas. Siswa kelas 7 dan 8 mengikuti ASAS, sedangkan siswa kelas 9 mengikuti PAS. Pada hari pertama, ujian dimulai pukul 07.30 WIB dengan dua mata pelajaran utama, yaitu Bahasa Indonesia dan Al-Qur'an Hadis. Seluruh peserta ujian secara online dengan aplikasi Jogja Madrasah Digital (JMD) yang telah ditetapkan untuk memastikan keamanan dan kenyamanan selama pelaksanaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun