Desa Gisik Cemandi -- Sebuah desa kecil yang terletak di Sidoarjo, Jawa Timur. Dikenal karena sumber daya lautnya yang melimpah, seperti kerang dan berbagai jenis ikan. Namun, di balik kekayaan alamnya, masih terdapat tantangan ekonomi yang perlu diatasi, terutama terkait manajemen keuangan dalam rumah tangga.
KEMBALI KE ARTIKEL