Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Pentingnya Pemilih Pemula dalam Proses Demokrasi

4 Juli 2018   18:33 Diperbarui: 4 Juli 2018   18:38 1583 0
Pemilihan umum adalah suatu proses memilih seseorang untuk mengisi jabatan-jabatan politik tertentu. Ia merupakan sarana demokrasi untuk mewujudkan sistem pemerintahan yang berkedaulatan rakyat. Melalui pemilu, Negara terbentuk berasal dari rakyat, dijalankan berdasarkan kehendak rakyat dan untuk kesejahteraan rakyat. Pemerintah tidak bisa bertindak apapun mengenai Negara tanpa ada keterlibatan dan persetujuan dari rakyat. Oleh karena itu ada DPR dan MPR yang merupakan representasidari rakyat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun