Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

PEREMPUAN = DAPUR, SUMUR DAN KASUR

3 Juni 2015   01:39 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:23 1118 1
Jaman Kolonial belanda pendidikan menjadi barang mahal yang sulit untuk dapat dikonsumsi, hanya anak-anak tertentu yang boleh mengenyam pendidikan. Hanya anak para bangsawan tokoh – tokoh pergerakan, dan anak-anak mener belanda yang dapat menikmati sekolah. Namun kesempatan mengenyam pendidikan hanya berlaku pada kaum pria saja, anak-anak wanita belum dapat kesempatan untuk menjadi pandai.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun