Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Proyek Transisi Energi 2015: Model Baru Energi Perancis

24 Juni 2014   22:28 Diperbarui: 18 Juni 2015   09:14 87 2
Transisi Energi : Model Baru Energi Perancis

Menurut statistik resmi dari Kementerian Ekologi dan Energi, pada tahun 2012 pengunaan energi terbesar adalah rumah tangga (44,5%), transportasi (31,9%), industri (20,8%) dan pertanian (2,8%). 60% populasi Perancis menghirup udara yang terpolusi dan 355 juta ton sampah dihasilkan Perancis pada tahun 2010 dimana 11,5% merupakan limbah rumah-tangga sedangkan sektor perkantoran dan pekerjaan umum menghasilkan 71% total limbah sampah Perancis. Menteri Ekologi, Pembangunan Berkelanjutan dan Energi, Ségolène Royal meluncurkan proyek yang berjudul Transisi Energi : Model Baru Energi Perancis. Program Transisi Energi tersebut menekan kepada tiga bidang yaitu (1) Energi Masa Depan, (2) Pertumbuhan Ekonomi Ramah Lingkungan dan (3) Lapangan Kerja Berkelanjutan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun